Analisis Strategi Inovasi AVAC pada Determinasi Green City Branding

(Studi pada Ruang Terbuka dan Lingkungan Hidup Kelurahan Beru Kecamatan Wlingi Kabupaten Blitar)

  • Ferida Asih Wiludjeng Universitas Islam Balitar
  • Eli Marliana Universitas Islam Balitar
Abstract views: 231 , PDF downloads: 180

Abstract

Ruang Terbuka Hijau (RTH) di Wlingi mempunyai luas kurang lebih sekitar 1990 meter persegi atau 2 hektar yang dibagi menjadi dua belahan yaitu sebelah barat menjadi hutan kota dan sebelah timur menjadi taman kota yang perlu terus dilakukan revitalisasi. Tujuan penelitian ini yaitu menemukan dan menjelaskan pengaruh variabel Ruang Terbuka Hijau berpengaruh terhadap City Branding dan strategi AVAC. Penelitian ini mempergunakan metode pendekatan kuantitatif, purposive sampling digunakan dalam pengambilan sampel, dengan 100 responden dan Smart PLS 3.00 sebagai alat analisa datanya. Penelitian menunjukkan adanya hubungan antara Modal Sosial yang berpengaruh terhadap Brand City, Ruang Terbuka Hijau memiliki pengaruh kepada Brand City, Ruang Terbuka Hijau terdapat pengaruh kepada Modal Sosial, Ruang Terbuka Hijau berpengaruh terhadap Usaha Kecil Menengah, Usaha Kecil Menengah tidak berpengaruh terhadap Brand City dan Usaha Kecil Menengah berpengaruh Modal Sosial.

References

Direktorat Jendral Departemen Pekerjaan Umum, Tahun 2006.

Fandeli, C., & Nurdin, M. (2005). Pengembangan Ekowisata Berbasis Konservasi di Taman Nasional. Fakultas Kehutanan UGM. Yogyakarta: Pusat Studi Pariwisata. Kantor Kementerian Lingkungan Hidup.

Gallion, E (1986). The Urban Pattern City Planning and Design. New York: Van Nostrand Company.

Irwan, Zoe’raini Djamal. (2004). Tantangan Lingkungan & Lansekap Kota. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Iwantono, Sutrisno. (2001). Kiat Sukses Berwirausaha. Jakarta: Grasindo.

Menteri Pekerjaan Umum Nomor 5 Thn 2008 tentang pedoman penyediaan dan pemanfaatan RTH di kawasan perkotaan.

Richardson, Harry W. (1978). Regional Economics. Chicago: University of Illinois Press.

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitaif Kualitatif dan R & B. Bandung: Alfabeta.

UU No. 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang.

Yananda, Salamah. (2014). Branding Tempat: Membangun Kota, Kabupaten, dan Provinsi Berbasis Identitas. Jakarta: Makna Informasi.

Yustika, Ahmad Erani. (2006). Ekonomi Kelembagaan: Definisi, Teori, & Strategi. Malang: Bayumedia Publishing.

PlumX Metrics

Published
2023-03-31
How to Cite
Wiludjeng, F. A., & Marliana, E. (2023). Analisis Strategi Inovasi AVAC pada Determinasi Green City Branding: (Studi pada Ruang Terbuka dan Lingkungan Hidup Kelurahan Beru Kecamatan Wlingi Kabupaten Blitar). Translitera : Jurnal Kajian Komunikasi Dan Studi Media, 12(1), 69-78. https://doi.org/10.35457/translitera.v12i1.2718
Section
Articles