Peran Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Kota Blitar Dalam Pencegahan Kekerasan Pada Anak
DOI:
https://doi.org/10.35457/transgenera.v2i2.4827Keywords:
DP3AP2KB, Pencegahan, Kekerasan Anak, Kota BlitarAbstract
Peran merupakan aspek dinamis kedudukan (status), apabila seseorang melaksankan hak dan kewajibannya sesuai dengan kedudukannya, maka ia menjalankan suatu peranan. Maka dari itu peran penting karena menjadi bagian dari tugas dan tanggung jawab pada perannya masing-masing. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis peran DP3AP2KB terhadap pencegahan kekerasan pada anak di Kota Blitar. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan tahapan awal berupa pengamatan terhadap fenomena yang dijabarkan secara mendalam dan ilmiah. Data dikumpulkan melalui metode observasi, wawancara, serta dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran Dinas P3AP2KB Kota Blitar dalam upaya pencegahan kekerasan terhadap anak memberikan hasil yang positif, terbukti dari menurunnya jumlah kasus kekerasan anak hingga bulan Mei 2025.
Downloads
References
Ariani, N. W. T., & Asih, K. S. (2022). Dampak Kekerasan Pada Anak. Jurnal Psikologi Mandala, 6(1), 69–78. https://doi.org/10.36002/jpm.v6i1.1833
Asy’ari, S. (2021). Kekerasan Terhadap Anak. Jurnal Keislaman, 2(2), 178–194. https://doi.org/10.54298/jk.v2i2.3383
Brigette Lantaeda, S., Lengkong, F. D. J., & Ruru, J. M. (2021). Peran Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Dalam Penyusunan Rpjmd Kota Tomohon. Jurnal Administrasi Publik (JAP), 04(048), 243.
Ekardo Apando, E., & Nilda, F. (2021). Jurnal Ilmu Sosial. Efektifitas Program Keluarga Harapan (Pkh) Dalam Upaya Pengentasan Kemiskinan Di Nagari Lagan Hilir, Kabupaten Pesisir Selatan, 3(1), 1–9.
Irawati. (2020). Kekerasan Fisik Terhadap Anak Usia Dini Ditinjau Dari Usia Ibu Menikah Di Kelurahan Jatirejo, Kecamatan Gunungpati, Kota Semarang. 27–34. lib.unnes.ac.id › 1601414029_Optimized
Maemunah, M., & Hafsah, H. (2022). Perlindungan Hukum Terhadap Kekerasan Anak. CIVICUS : Pendidikan-Penelitian-Pengabdian Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, 10(1), 32. https://doi.org/10.31764/civicus.v10i1.11110
Nurdewi. (2022). SENTRI : Jurnal Riset Ilmiah. 1(2), 297–303.
Octaviani, F., & Nurwati, N. (2021). Analisis Faktor Dan Dampak Kekerasan Seksual Pada Anak. Jurnal Ilmu Kesejahteraan Sosial HUMANITAS, 3(II), 56–60. https://doi.org/10.23969/humanitas.v3iii.4118
Purwanugraha, A., & Kertayasa, H. (2022). Peran Komunikasi Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran di SMK Farmasi Purwakarta. Jurnal ilmiah Wahana Pendidikan, 8(1), 5. https://doi.org/10.5281/zenodo.5915160
Rusli, M., Pendidikan, D., & Timur, L. (2021). Merancang Penelitian Kualitatif Dasar / Deskriptif dan Studi Kasus. 1–13.
Shaliha, N. A., & Hakim, M. L. (2025). Peran Unit Pengelola Kegiatan ( UPK ) Dalam Mengurangi Kemiskinan Melalui Dana Amanah Pemberdayaan Masyarakat Mandiri ( DAPM ) Studi Kasus Kecamatan Sapuran , Kabupaten Wonosobo. 5(1), 68–80.
Simatupang, N. (2022). FONT SIZE JOURNAL HELP NOTIFICATIONS View Subscribe CURRENT ISSUE KEYWORDS. 1(1). http://jurnal.umsu.ac.id/index.php/sanksi/issue/view/1356/showToc
Sofyan, F. A., Wulandari, C. A., Liza, L. L., Purnama, L., Wulandari, R., & Maharani, N. (2022). Bentuk Bullying Dan Cara Mengatasi Masalah Bullying Di Sekolah Dasar. Jurnal Multidisipliner Kapalamada, 1(04), 496–504. https://doi.org/10.62668/kapalamada.v1i04.400
Subhaktiyasa, P. G. (2024). Menentukan Populasi dan Sampel : Pendekatan Metodologi Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. 9, 2721–2731.
Tyas, I., Sari, M., Santoso, D. A., Setyowati, H., Ivet, U., & Anak, P. (2024). Pencegahan Bullying Pada Anak Sekolah Dasar Di Kelurahan. 2(2), 549–554.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Mia Octa Widianti, Fandu Dyangga Pradeta, Novi Catur Muspita

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Copyright on any article is retained by the author(s).
- Author grant the journal, right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
- The article and any associated published material is distributed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



